Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo mengatakan, hingga saat ini belum ada respons dari Prabowo terkait permintaan peresmian infrastruktur tersebut.
"Yang bisa kami sampaikan kepala daerah itu dipilih oleh masyarakat. Jadi eksekutif, yang mana eksekutif tertinggi itu sekarang Bapak Presiden," kata Eddy.