detikNews
Densus 88 Tangkap 5 Terduga Teroris, Diduga Jaringan Bom Polrestabes Medan
Densus 88 Antiteror menangkap 5 orang terduga teroris di wilayah Aceh. Mereka yang ditangkap di lokasi berbeda ini diduga jaringan pengebom Polrestabes Medan.
Sabtu, 23 Jan 2021 15:04 WIB