Mobil hybrid Toyota yang diproduksi di Karawang banyak diminati mancanegara. Berikut negara-negara yang mengimpor mobil hybrid Toyota buatan Indonesia.
Warga Perumahan Zamrud Kota Bekasi mengaku resah dengan pengajian Umi Cinta. Yang paling disoroti yakni soal iming-iming masuk surga dengan infak Rp 1 juta.
Menteri Kebudayaan Fadli Zon menegaskan pentingnya menjaga lingkungan dan budaya di Raja Ampat seiring gaduh dugaan penambangan di pulau-pulau kecil di sana.
Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menepis kabar aktivitas tambang nikel berada tepat di ikon Raja Ampat, yakni Pulau Piaynemo.