Pemkot Tangsel memperpanjang status darurat sampah hingga 19 Januari 2026. Hasil evaluasi awal, sampah masih menumpuk di sejumlah titik wilayah Tangsel.
Pengiriman sampah dari Tangsel ke TPAS Cilowong, Serang disetop sementara usai diprotes warga. Kini sampah Tangsel dialihkan ke tempat pembuangan di Cileungsi.
Banjir bandang di Kepulauan Sitaro, menewaskan 17 orang dan 2 hilang. 682 warga mengungsi, infrastruktur rusak parah. Tanggap darurat hingga 18 Januari.
Banjir bandang di Aceh akhir November menyebabkan hilangnya sejumlah desa di tujuh kabupaten. Warga terpaksa mengungsi, pemerintah siapkan langkah penanganan.