detikTravel
Investigasi Tabrakan Black Hawk-American Airlines, Kru Tak Dengar Instruksi ATC
Awak helikopter yang bertabrakan dengan pesawat jet di Washington, D.C. mungkin tidak mendengar instruksi penting. Investigasi NTSB masih berlanjut.
Rabu, 19 Feb 2025 12:07 WIB