Presiden ke-7 Indonesia Joko Widodo (Jokowi) menyambut baik rencana pertemuan antara Presiden Prabowo Subianto dan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri.
Presiden Prabowo Subianto bertemu Jokowi di Solo setelah kunjungan kerja. Pertemuan ini menunjukkan kedekatan mereka sebagai sahabat tanpa agenda resmi.
Ketua Tim Pemenangan Ridwan Kamil-Suswono, Ahmad Riza Patria berkomentar soal pertemuan Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) dengan Presiden Prabowo Subianto.