detikJogja
Hasil Liga 1: PSS Mengamuk! Hajar Persebaya 3-1
PSS Sleman mengamankan tiga poin di laga perdana putaran kedua Liga 1 2024/2025. Super Elja menghajar Persebaya Surabaya 3-1.
Sabtu, 11 Jan 2025 17:33 WIB