Usai menang di pemilihan ketua partai berkuasa di Jepang, tokoh ultrakonservatif Sanae Takaichi diprediksi jadi PM perempuan pertama di negara itu. Siapa dia?
Gubernur Jabar Dedi Mulyadi larang study tour, memicu protes dari pelaku wisata. Kebijakan ini dianggap merugikan ekonomi lokal dan kesejahteraan masyarakat.
UI telah meminta maaf karena mengundang akademisi pro Israel, Peter Berkowitz. Kini, giliran PBNU yang meminta maaf lantaran juga mengundang Berkowitz.