Ketum PBNU Gus Yahya mendukung wacana libur sekolah sebulan selama Ramadan. Tapi, dia menekankan satu hal kepada pemerintah demi siswa yang diliburkan.
PBNU mendapat mandat penuh dari Rais Aam segera memperbaiki PKB. Namun PKB Jatim heran mengapa PBNU ingin mengurusi PKB. Justru PBNU seolah-olah NU menjauhi PKB