Presiden Joko Widodo meresmikan kantor FIBA di Gedung Dana Reksa, pada Selasa (17/9/2024). Di momen itu, orang momor satu itu sekaligus memberikan harapannya.
Polda Metro Jaya memproses permohonan restorative justice terkait kasus ijazah palsu Jokowi. Kedua tersangka, Eggie S dan Damai Hari Lubis, hadir untuk mediasi.
Kuasa hukum Presiden ke-7 RI Joko Widodo belum bisa menghadirkan ijazah asli Jokowi dalam sidang terkait gugatan Citizen Lawsuit di Pengadilan Negeri Solo.
Video viral menunjukkan aksi bullying sekelompok suporter terhadap pemuda di Alun-Alun Kota Batu. Kapolres belum menerima laporan resmi terkait insiden ini.
KIP memutuskan salinan ijazah Presiden ke-7 Joko Widodo (Jokowi) untuk pencalonan presiden pada 2014 dan 2019 merupakan informasi yang terbuka untuk publik.