Menpora Dito Ariotedjo berharap Kemenpora kembali mengelola Paskibraka. Hal itu dilakukan agar polemik larangan penggunaan jilbab Paskibraka tak terulang.
Sebagaimana diketahui, di dalam BPIP ada Megawati Soekarnoputri selaku Ketua Dewan Pengarah. Bagaimana respons PDIP mengenai polemik jilbab Paskibraka?
Kepala BPIP Yudian Wahyudi meminta maaf atas polemik anggota Paskibraka wanita melepas jilbab. Kebijakan terbaru, Paskibraka wanita boleh memakai jilbab.