Trump mengerahkan 2.200 tentara Garda Nasional ke ibu kota AS dengan alasan memberantas kejahatan. Terbaru, pasukan itu bakal membawa senjata saat patroli.
Ekspresi wajah Mitchell tampak datar saat digiring petugas di kantor Imigrasi Denpasar. Bule AS itu ditahan sehari setelah mengamuk di Klinik Nusa Medika Bali.
Pemerintah Provinsi Jambi mengapresiasi peran bidan dalam kesehatan ibu dan anak. HUT IBI ke-74 jadi momentum untuk meningkatkan kesadaran kesehatan reproduksi.
TP PKK Takalar mendorong warga Takalar untuk taat administrasi kependudukan demi memastikan tak ada lagi warga yang tertinggal dalam akses dokumen identitas.
Garda Pangan berfokus pada penyelamatan makanan layak konsumsi melalui program Food Rescue. Relawan memastikan kelayakan makanan sebelum didistribusikan.