detikTravel
Berburu Makanan Halal di Taiwan: Makan di Kedai Bakso
Menemukan makanan Halal di Taiwan bisa dikatakan sulit, tapi bukan berarti tidak ada. Salah satu tempat yang bisa traveler kunjungi adalah Bakso Formosa.
Rabu, 27 Nov 2024 07:45 WIB