detikSulsel
7 Pria Bunuh Karyawan Salon di Morowali gegara Kesal Dilecehkan-Ditelepon
Polisi mengungkap motif pembunuhan karyawan salon di Morowali, Sulteng. Pelaku kesal karena sering dilecehkan dan ditelepon oleh korban.
Kamis, 04 Jul 2024 15:00 WIB