Truk muatan karet menabrak tiga mobil yang sedang menepi di Musi Rawas, Sumsel. Akibat dari kecelakaan tersebut, 1 orang tewas dan 2 lainnya luka-luka.
Kecelakaan beruntun di Musi Rawas melibatkan truk dan tiga mobil, mengakibatkan satu tewas dan dua luka parah. Sopir truk telah diamankan untuk penyelidikan.
Museum dan Galeri Kesenian SBY dan Ani di Pacitan, dibuka 17 Agustus 2023, menyimpan jejak perjalanan Presiden Keenam SBY dan Ibu negara Ani Yudhoyono.
Ketum Asosiasi Museum Indonesia (AMI) Putu S Rudana menilai kehadiran Wakil Ketua MPR Edhie Baskoro Yudhoyono (Ibas) sebagai bentuk kepedulian warisan budaya.