detikSulsel
Hasil Liga 1: PSM Makassar Pimpin Klasemen Usai Tekuk PSBS Biak 2-1
PSM Makassar menang 2-1 atas PSBS Biak di BRI Liga 1, memimpin klasemen. Gol Abdul Rahman di injury time memastikan kemenangan tim.
Jumat, 16 Agu 2024 17:31 WIB