Steam Boat-Sukiyaki-Barbeque tergolong legendaris karena sudah ada sejak 1974. Meski hanya di teras rumah, pengunjung tempat makan ini tak pernah surut.
Doyan pedas? Tempat baru ini wajib Anda kunjungi. Ada 30 varian sambal nusantara menanti ditambah beragam lauk paduannya. Tentu saja ada nasi hangat mengepul!
Kota Tasikmalaya terkenal dengan kuliner mi bakso yang enak-enak. Berikut ini 5 bakso paling enak yang ada di Tasikmalaya, yang sudah berjualan sejak lama.
Siapa bilang saat diet tak bisa makan sambal? Menu diet Tya Ariestya juga termasuk sambal, namun dibikin lebih sehat karena tidak memakai minyak. Ini resepnya!