detikFinance
Hadir di AIPF 2023, BNI Pandang ASEAN Sebagai Sumber Pertumbuhan
BNI menilai ASEAN punya modal yang mumpuni untuk menjadi pusat pertumbuhan ekonomi dunia dengan produk domestik bruto (PDB) mencapai USD 3,36 triliun di 2021.
Kamis, 07 Sep 2023 16:39 WIB







































