PSM Makassar memiliki gelandang lincah yang lihai mencetak gol. Dia adalah Kenzo Nambu, pemain asal Jepang yang kini menjadi top skor PSM di Liga 1 2023/2024.
Kericuhan suporter mewarnai laga PSIS Semarang vs Persib Bandung di Stadion Jatidiri Semarang, kemarin. Berikut beberapa foto yang mengabadikan momen ricuh itu.
Polda Jateng mengungkap pemicu kericuhan sebagian suporter saat pertandingan PSIS melawan Persib di Stadion Jatidiri Kota Semarang, Minggu (20/8/2023).
Liga 1 2023/2024 akan mempertandingkan rangkaian laga di pekan ke-11 pada akhir pekan ini, termasuk partai PSS Sleman Vs PSM Makassar hingga Persija Vs Persib.