PD menilai sikap transparan Polri akan meredam spekulasi liar yang beredar. PD mengimbau prinsip HAM dan ruang pelayanan keluarga korban tetap diberikan.
Kedatangan Wali Kota Surabaya, Tri Rismaharini, ke Kota Solo tak disia-siakan Gibran Rakabuming Raka. Dia memanfaatkannya untuk melakukan 'kuliah' politik.