Kepindahan Enzo Fernandez ke Chelsea pun meninggalkan rasa pahit bagi Benfica. Presiden Benfica Rui Costa tampak begitu kecewa dengan pemain muda Argentina itu.
Mantan drummer Sheila On 7, Brian Kresna Putro, kini blak-blakan soal hengkangnya dari band asal Jogja itu. Brian mengaku diminta mundur oleh manajemen.
Julian Nagelsmann memuji Joao Cancelo yang tampil apik di laga awal dengan Bayern Munich. Ia juga menilai Cancelo sosok yang baik meski beberapa kali tak sabar.
SM Entertainment dituntut oleh pendirinya, Lee Soo Man, atas dugaan praktik bisnis ilegal. Yoo Young Jin, salah satu produser SM Entertainment, ikut buka suara.
Guruh Tirta Lunggana bermanuver atas keputusan DPP PPP. Guruh Tirta mengundurkan diri dari kepengurusan PPP dan mendukung bakal capres 2024 Anies Baswedan.