Olimpiade Tokyo 2020 membuat perhatian publik Indonesia untuk olahraga membuncah lagi. Netizen menuntut perhatian khusus ke cabang olahraga peraih medali.
Sidang kabur karantina Rachel Vennya akan digelar besok di Pengadilan Negeri Tangerang. Rachel Vennya bersama Salim Nauderer dan manajernya wajib hadir.
Presiden Jokowi meminta daerah tren COVID yang menurun bisa menekan kasus aktif. Jokowi menargetkan kasus aktif nasional di bawah 100 ribu di akhir September.
Lain dulu, lain sekarang. Bila dulu melarang isolasi mandiri bagi pasien Corona, kini Anies Baswedan mengeluarkan keputusan gubernur tentang isolasi terkendali.
Atlet Kabupaten Tabanan yang mewakili Bali dalam kontingen Indonesia pada SEA Games Vietnam 2022 sumbangkan 1 emas, 1 perak, 5 perunggu untuk Indonesia.