Pramono meminta kontrak kerja PPSU segera ditandatangani pada 10 Oktober 2025. Dia mengatakan penyelesaian administrasi dan kontrak PPSU menjadi prioritas.
PT KAI mediasi antara petugas Argi dan penumpang Anita setelah viral tumbler hilang. Keduanya saling memaafkan dan kasus diselesaikan secara kekeluargaan.
2.545 PPPK Bone menerima SK perpanjangan kontrak. Bupati Bone Andi Asman Sulaiman kemudian mewanti-wanti para PPPK tidak terlibat narkoba dan melakukan korupsi.
Polda Riau melatih kemampuan public speaking Bhabinkamtibmas untuk mendukung Green Policing. Pelatihan ini penting untuk komunikasi efektif dengan masyarakat.