Singapura berhasil menggagalkan upaya penyelundupan cula badak seberat 35,7 kilogram. Tak tanggung-tanggung, cula itu ditaksir bernilai Rp 14,5 miliar.
Tiga penerbangan dari Denpasar dan Surabaya dialihkan ke Bandara Lombok akibat hujan lebat yang mengganggu jarak pandang di Bandara Komodo, Labuan Bajo.
Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Kewilayahan Agus Harimurti Yudhoyono bukan suara soal Bandara Internasional Jawa Barat Kertajati sepi.
Pergerakan penumpang di Bandara Internasional Lombok (BIL), meningkat 16 persen selama pelaksanaan Festival Olahraga Rekreasi Nasional (Fornas) VIII NTB.
Polisi mengungkap bahan vape obat keras berisi etomidate yang diproduksi laboratorium narkoba tersembunyi di apartemen kawasan Pluit dikirim dari India.