Amel Carla mengaku kesulitan untuk bisa lepas dari imej artis cilik. Padahal ia kini sudah berusia 21 tahun dan kerap dapat peran remaja hingga dewasa.
Andhi Pramono telah ditetapkan sebagai tersangka penerima gratifikasi. KPK menyebut dugaan gratifikasi yang dilakukan Andhi terkait proses ekspor dan impor.
KPK telah menetapkan mantan pejabat Ditjen Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun Trisambodo sebagai tersangka dugaan tindak pidana pencucian uang (TPPU).