Di Asia Tenggara ada banyak jenis dessert yang enak. Mulai dari ketan mangga khas Thailand hingga bibingka khas Filipina. Ada juga dessert khas Indonesia ini!
Satu bulan lalu, kabar ekspansi Payakumbuah di Tokyo, Jepang ramai diperbincangkan. Kali ini, Arief Muhammad kembali mengabarkan kehadiran Payakumbuah ini.