Penggunaan istilah ODP dan PDP terkait Covid-19 berubah seiring diterbitkannya Keputusan Menteri Kesehatan RI. Bagaimana tanggapan masyarakat tentang hal ini?
Pemerintah memperbarui data PDP dan ODP Corona di Indonesia. Per hari Minggu (17/5), jumlah PDP bertambah menjadi 35.800 orang dan ODP menjadi 270.876 orang.