Ahmad Dhani membocorkan persiapan pernikahan putranya, El Rumi, dengan Syifa Hadju. Fitting busana sudah dilakukan, pre-wedding di Solo dengan konsep adat Jawa.
Ahmad Dhani bersiap menjadi kakek muda saat putranya, Al Ghazali, akan segera memiliki anak. Ia menyiapkan kolam renang dan panggilan unik untuk cucunya.
Angelions, trio vokal yang terdiri dari Agatha, Ninaya, dan Tatiana, kembali menggebrak dunia musik dengan single terbaru mereka berjudul Eenie Meenie.
Industri musik Indonesia dan global akan memasuki fase baru pada 2026, dengan tren kolaborasi lintas genre, nostalgia, dan teknologi AI yang mendominasi.
Sejumlah musisi asal Bandung akan meramaikan konser Giardini Triennale Milano di sebuah tempat bersejarah di Kota Milan, Italia, pada 25 Juni 2024 mendatang.
Zul Zivilia, musisi yang terpenjara, tetap aktif tampil di acara resmi. Istrinya menjelaskan bahwa penampilannya bagian dari program pembinaan lembaga negara.
Musisi Ello dan komika Oki Rengga jadi juri di Aice Got You! Panggung Crispymu! di Medan. Mereka apresiasi talenta anak-anak lokal yang berani dan kreatif.
Tren musik Indonesia kini didominasi lagu-lagu bernuansa Timur. Festival Big Bang Stage Timur All Stars hadir untuk merayakan dan memperkuat budaya ini.
LRT Sumsel mengadakan secret jamming menyambut HUT ke-6. Secret jamming dengan menggandeng musisi lokal ini diharapkan bisa meningkatkan jumlah penumpang.