Wamenkomdigi Nezar Patria menyatakan proses negosiasi transfer data pribadi Indonesia ke AS masih berlangsung. UU PDP menjadi acuan dalam kesepakatan ini.
Sebuah jet tempur siluman F-35B milik Inggris dibiarkan begitu saja di bandara India selama dua minggu setelah melakukan pendaratan darurat. Apa yang terjadi?
Mulai 17 Juli 2025, ada aturan baru untuk bagasi penumpang pesawat Lion Air dan Super Air Jet. Aturan ini dirancang agar lebih praktis dan relevan dengan tren.
Serangan udara Rusia menewaskan warga sipil dan pilot jet tempur F-16 Ukraina. Militer Ukraina untuk ketiga kalinya kehilangan Jet tempur selama perang.
Anggota DPR RI Bambang Soesatyo menegaskan pemindahan data pribadi lintas negara sah jika sesuai UU PDP. Transfer harus akuntabel dan terjamin perlindungannya.