Jakarta dipastikan menjadi tuan rumah Kejuaraan Balap Sepeda Trek UCI atau UCI Track Nations Cup 2023. Ajang ini akan memperebutkan poin Olimpiade Paris 2024.
Kejuaraan Dunia UCI MTB Eliminator World Cup 2022 diramaikan ritual adat Dayak. Prosesi itu digelar untuk menghormati kearifan lokal Kalimantan Tengah.
Manajemen IBL harus memadatkan jadwal seri reguler demi mengejar target kelar di akhir Maret. Hal ini juga berkaitan dengan agenda Timnas Basket Indonesia.
Mahasiswa UM Surabaya dijuluki Spiderman Jatim karena berhasil memenangkan kompetisi dunia. Ini kisahnya yang tidak melupakan pendidikan meski berprestasi.
Bos Yamaha, Lin Jarvis, menyambut antusias gelaran MotoGP Indonesia di Sirkuit Mandalika. Menurut Jarvis, sirkuit ini bakal cocok dengan motor Yamaha YZR-M1.