Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu mengecam mereka yang mengakui Negara Palestina. Ia menilai itu sama saja dengan memberi negara pada pembunuh.
Presiden Amerika Serikat Donald Trump telah berjanji kepada para pemimpin Arab dan Islam untuk tidak mengizinkan Israel mencaplok Tepi Barat yang diduduki.