Persib Bandung akan menjamu Persik Kediri dalam lanjutan Liga 1 Indonesia. Duet David da Silva dan Ciro Alves akan kembali tumpuan lini serang Maung Bandung.
Luciano Spalletti sama sekali tak terpengaruh pujian Pep Guardiola yang menyebut Napoli tim terbaik di Eropa. Ia menilai hal itu cara untuk menjatuhkan Napoli.
Manchester United mungkin tak akan mengejar Harry Kane di musim panas nanti. Setan Merah enggan menjalani negosiasi yang alot dengan Tottenham Hotspur.