detikNews
Monyet Masuk Permukiman di Lereng Merapi Magelang, Ini Kata TNGM
Warga Dusun Gedangan, Desa Ngargosoko, Kecamatan Srumbung, Kabupaten Magelang, melaporkan adanya sejumlah monyet ekor panjang yang masuk ke permukiman.
Rabu, 18 Nov 2020 15:35 WIB