Pangeran William lebih sering berada di rumah setelah tahu istrinya idap kanker. Dia pun melepas untuk sementara tugas kerjaan demi untuk mengurusi istri.
Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Antony Blinken bertemu dengan Putra Mahkota Kerajaan Arab Saudi, Pangeran Mohammed bin Salman (MBS) di Riyadh.
Pangeran Mahkota Leka II dari Albania resmi bertunangan dengan Blerta Celibashi, mantan fotografernya, setelah bercerai. Acara pertunangan berlangsung meriah.