Codeblu diperiksa polisi atas laporan dugaan pemerasan oleh bakery Clairmont. Codeblu pun memberikan klarifikasi atas kejadian ini kepada pihak kepolisian.
Tren boneka Labubu menggila di berbagai negara. Bahkan, ada baker asal Singapura yang membuat kreasi beragam kue Labubu. Harganya mencapai Rp 4,5 juta per buah.