Kecelakaan antara bus Handoyo dan truk tronton terjadi di Muba, bermula dari bus yang hendak mendahului kendaraan di depannya namun ada truk dari arah berbeda.
Seorang sopir truk sampah milik Dinas Kebersihan Kota Ternate terluka setelah dikeroyok. Dia dipukuli lantaran nyaris menabrak warga yang melaksanakan salat Id.
Sopir truk angkutan sampah milik Dinas Kebersihan Ternate, Maluku Utara, Yunus Husein (19) dikeroyok sejumlah jemaah jemaah pria yang hendak salat Idul Fitri.
Diduga kurang konsentrasi saat mengemudi, sebuah truk di Lamongan menabrak 2 sepeda motor dan truk boks yang melaju di arah yang sama. 2 Motor rusak berat.
Kecelakaan tragis melibatkan mobil listrik Hyundai Ioniq 5 N menabrak truk mogok di Tol JORR, mengakibatkan tiga orang tewas. Ini pelajaran pentingnya.
Sebuah kecelakaan maut melibatkan Hyundai Ioniq 5 N dengan truk mogok di di ruas Tol Jakarta Outer Ring Road arah Puri, tepatnya di Cengkareng, Jakarta Barat.