Presiden Prabowo Subianto meminta nasihat dari investor Ray Dalio dalam pertemuan di Istana. Dia berharap nasihat kritis untuk kemajuan ekonomi Indonesia.
Ketua Dewan Ekonomi Nasional (DEN) Luhut Binsar Pandjaitan memberi sinyal tidak ada lagi Bahan Bakar Minyak (BBM) subsidi dalam dua tahun ke depan atau 2027.
Luhut Binsar Pandjaitan mendorong Presiden Prabowo mengaudit sistem Coretax yang belum rampung setelah 10 tahun. Sistem aplikasi itu disebut tidak beres.