Dari hasil pantauan Mendag Zulkifli Hasan harga bahan pokok (bapok) di Pasar Wates stabil, bahkan beberapa harga komoditas turun dibandingkan bulan lalu.
Eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo telah bertemu Presiden Joko Widodo untuk berpamitan. Saat bertemu dia menyampaikan data-data pertanian kepada Jokowi.
Sebanyak tiga calon wakil presiden (cawapres) menyampaikan pernyataan penutup atau closing statement di akhir Debat Kedua Cawapres Pemilu 2024 di JCC Senayan.
Kota-kota potensial ini dibangun dengan anggaran pemerintah pusat dan swasta, misalnya Pontianak yang mendapat anggaran dari pusat lebih dari Rp 1 triliun.