Attila Syach mengadu ke KPAI soal anak perempuannya diduga dibawa kabur oknum tak dikenal. Selain ke KPAI, Attila Syach juga sudah lapor ke Polres Bogor.
Attila Syach lapor ke Polres Bogor hingga mengadu ke KPAI guna bertemu lagi dengan anaknya. Anaknya diduga dibawa kabur orang tak dikenal secara paksa.
Banyak warga kota Derna putus asa mencari kerabat mereka yang hilang akibat banjir di Libya. Petugas penyelamat kini membutuhkan lebih banyak kantong jenazah.