Di penghujung 2022, banyak hal yang terjadi dan menjadi sorotan warganet. Salah satunya adalah transformasi diet artis yang berhasil menurunkan berat badannya.
Meskipun tak ada lagi gelarannya, tapi kenangan Citayam Fashion Week masih membekas. Simak deretan momen heboh di CFW sepanjang 2022. 2023 adain lagi dong!
Simak 10 nama tokoh yang paling banyak dicari alias banyak yang penasaran hingga mencari tahu di google. Siapa saja? Ada Bunda Corla, Cipung hingga Ferdy Sambo.
Google merilis Year in Search jelang pergantian tahun. Kita bisa tahu apa yang paling banyak dicari oleh warganet Indonesia. Ini 10 istilah yang tren di 2022.
Serangkaian acara adat sampai resepsi pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono masih menyisakan sejumlah cerita. Salah satunya mengenai cuitan Rizal Ramli.