Musyawarah Provinsi Persatuan Olahraga Berkuda Seluruh Indonesia (Pordasi) Jakarta resmi menetapkan Charles Honoris sebagai ketua baru periode 2025-2029.
Wakil Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra, Hashim Djojohadikusumo, buka suara terkait rencana pertemuan Prabowo Subianto dengan Megawati Soekarnoputri.
Menteri Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Mendes PDT) Yandri Susanto mengajak pemuda untuk berkomitmen dan menyukseskan program-program pembangunan desa.
Kementerian ESDM akan mengeluarkan pembahasan power wheeling dalam Rancangan Undang-undang Energi Baru dan Energi Terbarukan (RUU EBET) dibahas bersama DPR.