detikFinance
PGN Catat Terjadi Penurunan Penjualan Gas di 2024, Ada Apa?
PGN mencatat penurunan volume niaga gas 2024 menjadi 852 BBTUD. Meski begitu, target 2025 optimis meningkat 8% didorong permintaan industri.
Rabu, 23 Apr 2025 15:24 WIB