detikNews
Bupati NTT WN AS, PPP: Jika e-KTP Palsu Bisa Dipidana
PPP meminta Kemendagri, KPU, dan Bawaslu memeriksa kebenaran identitas Bupati Sabu Raijua terpilih. Jika benar berstatus WNA, ia bisa diberi sanksi pidana.
Rabu, 03 Feb 2021 08:15 WIB