Demi mencegah scrolling konten yang berlebihan, TikTok memperbarui fitur Well-being miliknya. Ada beberapa fitur tambahan seperti meditasi hingga afirmasi.
TikTok telah menghapus lebih dari 25 juta konten bermasalah sepanjang semester pertama di tahun 2025. Sebanyak 424.000 di antaranya adalah konten terkait judi.
YouTuber Resbob ditangkap Polda Jabar setelah video ujaran kebencian viral. Ia dipecat dari GMNI dan dikeluarkan dari kampusnya, UWKS. Proses hukum berlanjut.
Tahun 2025 menjadi pahit bagi penggemar musik, dengan penipuan berbasis AI merugikan lebih dari USD 5 miliar. Artis besar seperti Taylor Swift jadi korban.