Pep Guardiola, merasa Chelsea tetap berbahaya meski baru ditinggal Enzo Maresca. Ia tak mau menanggapi soal Maresca yang lengser sebagai manajer The Blues.
Direktur Inter Milan,Piero Ausilio, menegaskan timnya takkan menjual Marcus Thuram. Upaya Si Ular merekrut Ademola Lookman bukan untuk pengganti Thuram.
Jubir Kemlu RI Yvonne Mewengkang menegaskan bahwa bendera Merah Putih adalah simbol kedaulatan dan identitas bangsa yang wajib dihormati oleh siapa pun.
Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf (Gus Yahya) menanggapi soal permintaan mengembalikan konsesi tambang ke pemerintah yang dinilai memicu konflik di PBNU.