Kanselir Jerman Friedrich Merz mengatakan bahwa para pengungsi Suriah yang berada di Jerman, harus pulang sekarang setelah perang di negara mereka berakhir.
Dua hotel Indonesia berhasil menorehkan prestasi dengan masuk dalam daftar 'The World's 50 Best Hotels 2025' yang diumumkan di London, Inggris belum lama ini.
Miss Universe 2025 dimenangkan Fatima Bosch dari Meksiko, namun kontroversi muncul setelah juri Omar Harfouch menyebut kemenangan itu sudah diatur sebelumnya.
Miss Universe Organization memberikan pernyataan terkait insiden antara Miss Meksiko Fatima Bosch dengan Presiden Miss Grand International Nawat Itsaragrisil.