Seniman Liffi Wongso menggelar pameran tunggal kedua di Jakarta. Eksibisi 'Dream Within a Dream' menghadirkan berbagai interpretasi mimpi yang dibuat Liffi.
Barong Kemiren masih dianggap sakral warga setempat. Barong selalu digunakan di ritual adat Barong Ider Bumi yang digelar bulan Syawal kedua dan Tumpeng Sewu.
Gunung Bromo merupakan salah satu destinasi wisata hits yang ada di Jawa Timur. Selain punya pemandangan indah, kentalnya budaya lokal masih terasa di sana.