Lapas Purwodadi bangga produk warga binaan atau narapidana (napi) yakni Coco Rope untuk dijadikan mainan anjing peliharaan, tembus pasar internasional.
Video aksi dua bocah kecil (bocil) diduga hendak membobol toko di Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat, beredar di media sosial. Aksi kedua bocil itu terekam CCTV.