Efek El Nino berupa kemarau panjang sudah terjadi di mana-mana. Rentetan kejadian berikutnya gagal panen, kesulitan air, dan kebakaran hutan mulai terjadi.
Pangeran Mohammed bin Salman menuturkan negaranya semakin dekat dengan Israel. Zelensky mengkonfrontasi Rusia secara langsung dalam forum Dewan Keamanan PBB.
Eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo telah bertemu Presiden Joko Widodo untuk berpamitan. Saat bertemu dia menyampaikan data-data pertanian kepada Jokowi.
Holding BUMN Pangan PT RNI (Persero) atau ID FOOD dan PTPN mendapat kuota impor gula konsumsi 500 ribu ton. Namun tantangannya beberapa negara setop ekspor gula
Foie gras hingga caviar adalah menu di restoran mewah. Sayangnya, bagi sebagian orang, menu populer itu dianggap tidak etis dan kontroversial karena alasan ini.