Banjir melanda Kota Cirebon setelah hujan deras, terutama di Kelurahan Kalijaga dengan ketinggian air mencapai 80 cm. BPBD memantau kondisi warga terdampak.
BMKG memprediksi cuaca dingin bakal sambut Hari Natal 2025. Cuaca akan basah dan dingin karena hujan di wilayah Indonesia, termasuk wilayah Kalimantan.
Hujan deras dan angin kencang di Surabaya menyebabkan belasan pohon tumbang. Petugas DLH sedang menangani lokasi-lokasi terdampak. Waspada cuaca ekstrem!
Cuaca Bandung pada 23 Desember 2025 diprediksi hujan ringan. Suhu 17-25°C, kelembapan tinggi. Masyarakat diimbau waspada dan sesuaikan aktivitas luar ruang.